Rabu, 13 Oktober 2010

Mengajarkan Komputer Pada Anak

Sebagai media belajar, komputer memiliki keunggulan dalam hal interaksi, dan menumbuhkan minat belajar mandiri bagi anak. Tetapi interaksi komputer dengan anak belum dapat menggantikan interaksi orang tua atau guru dengan anak.
ada beberapa hal yang harus anda ketahui :
Selain program aplikasi komputer (software), dunia internet semakin berarti bagi anak-anak. Internet memungkinkan anak mengambil dan mengolah ilmu pengetahuan ataupun informasi dari situs-situs yang dikunjunginya tanpa adanya batasan jarak dan waktu. Di samping itu masih ada manfaat lain yang didapat dari internet, misalnya surat menyurat (E-mail), berbincang (chatting), mengambil/mengirim informasi (download/upload).

Dalam kaitan ini, komputer dalam proses belajar komputer, akan melahirkan suasana yang menyenangkan bagi anak. Gambar-gambar dan suara yang muncul juga membuat anak tidak cepat bosan, sehingga dapat merangsang anak mengetahui lebih jauh lagi. Sisi baiknya, anak dapat menjadi lebih tekun dan terpicu untuk belajar berkonsentrasi.

untuk lebih amannya anda dapat memasukan anak anda ketempat kursus (kursus komputer ), sehingga anak anda dalam proses belajar komputer dapat berjalan dengan baik dan dapat pengarahan juga dari guru les komputer tersebut, atau lebih enaknya anak dapat memanggil guru privat komputer kerumah anda dengan kata lain private komputer.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar